Jumat, 28 September 2007

Kamis, 27 September 2007

KOTA KENANGAN

MaNNa, sebuah kota kecil yang merupakan kota di Kabupaten Bengkulu Selatan, Propinsi Bengkulu. Masyarakat MaNNa atau Bengkulu Selatan merupakan masyarakat pesisir pantai, yang mana kota MaNNa sendiri terletak hanya beberapa kilometer saja dari permukaan laut. Masyarakat MaNNa atau Bengkulu Selatan sebagian besar adalah petani dan nelayan, sisanya adalah pedagang dan pegawai negeri. Potensi daerah yang dimiliki sebenarnya cukup banyak, hanya saja karena keterbatasan sumberdaya manusia dan dana mungkin yang menyebabkan ekplorasi sumber daya alam kurang begitu lancar, pada saat ini penggalakan pada sektor perkebunan yang akan dijadikan andalan yaitu karet dan sawit.